Masih Muda Belajar Bisnis Impor, Kenapa Tidak?
Apapun kondisinya, anak muda pasti bisa bangga dan bahagia bila mampu menghasilkan pendapatan sendiri. Apalagi, pendapatan tersebut bernominal hingga jutaan rupiah dan diperoleh dari aktivitas yang jelas; bukan asal-asalan ikut ajakan yang ujung-ujungnya berupa penipuan atau tindak kriminal. Sayangnya, banyak…